Cara Beli Chip Ungu di DANA 2024

Daftar Isi
Cara Beli Chip Ungu di DANA
Cara beli chip ungu di DANA perlu diketahui, walau sebenarnya anda bisa mendapatkannya dengan mudah.

Pada dasarnya, chip ungu adalah salah satu komponen penting yang diperlukan oleh para pemain Higgs Domino.

Karena itulah anda perlu mengetahui bagaimana cara beli ship ungu di aplikasi DANA, sebagai salah satu trik untuk mendapatkan chip ungu tersebut.

Mengapa DANA? Karena DANA merupakan salah satu dompet digital yang mudah digunakan, termasuk untuk membeli chip ungu dalam game Higgs Domino.

Tidak hanya akan membagikan cara beli chip ungu di DANA, namun beberapa cara top up chip ungu lainnya yang bisa anda coba. Simak ulasan ini sampai selesai yaa!


Review Chip Ungu Higgs Domino

Cara Beli Chip Ungu di DANA
Review Chip Ungu Higgs Domino
Chip ungu merupakan item terpenting yang wajib dimiliki player game Higgs Domino Island, tanpa item chip maka semua player tak akan bisa memulai permainan kartu yang tersedia.

Percuma menginstall game domino kalau anda tidak mempunyai chip atau money (mata uang) dalam game.

Sebenarnya anda dapat menggunakan koin emas yang ada di game Higgs Domino saat ingin mempunyai item chip.

Dengan begitu, maka anda dapat memulai permainan di salah satu mini game domino yang tersedia.

Saat mempunyai banyak chip ungu atau chip biasa, maka anda bisa dengan bebas memilih room permainan untuk dimasuki.

Chip ungu berbeda dengan chip biasa, fungsinya lebih tinggi jika dibandingkan dengan chip biasa yang anda dapatkan secara gratis.

Walau begitu, kedua item chip Higgs Domino masih dapat digunakan sebagai modal awal untuk memulai permainan.

Anda juga bisa mendapatkan penghasilan tambahan dari game Higgs Domino, pasalnya penghasilan tambahan dari game tersebut bisa anda koversikan dengan uang atau pulsa secara gratis.

Artinya, semakin banyak chip yang berhasil dikumpulkan di akun ID anda, maka semakin besar pula penghasilan yang diperoleh.

Sayangnya, chip warna ungu tidak dapat anda peroleh dengan mudah karena hanya tersedia di agen resmi yang terdaftar oleh Tdomino Boxiangyg.

Akan tetapi, ada cara mudah yang bisa dicoba kalau ingin mendapatkan chip ungu di Higgs Domino.

Bagi anda yang sedang mencari cara beli chip ungu di DANA atau lainnya dengan harga murah dan terjangkau.

Maka beberapa cara mendapatkan chip dibawah ini bisa anda coba, simak pembahasannya sampai akhir untuk mengetahuinya langsung.


1. Cara Beli Chip Ungu di DANA dengan Mudah

Cara Beli Chip Ungu di DANA
Cara Beli Chip Ungu di DANA dengan Mudah
Bagi anda yang ingin tahu apakah bisa membeli chip di DANA? Tentu saja bisa! Hanya saja sampai sekarang belum ada fitur langsung yang memungkinkan anda bisa secara langsung membeli chip ungu Higgs Domino di DANA.

Jadi anda hanya perlu membeli chip ungu dengan menggunakan metode pembayaran DANA secara langsung pada aplikais Higgs Domino atau di Agen.

Satu satu agen chip ungu Domino yang aman dan juga menawarkan metode pembayaran DANA adalah CodaShop.

Karena tidak ada cara beli chip ungu di aplikasi DANA, maka anda dapat melakukannya di aplikasi Higgs Domino secara langsung atau di Agen resmi.

Bagi anda yang tidak ingin ribet, maka anda bisa melakukan cara beli chip ungu secara langsung pada aplikasinya.

Akan tetapi sebelum itu, pastikan terlebih dulu anda sudah menginstall aplikasi DANA di Smartphone anda.

Setelah itu, baru anda bisa langsung membeli chip ungu pada aplikasi Higgs Domino dengan mengikuti tahapan yang kami sediakan.

Adapun cara beli chip ungu di DANA pada aplikasi Higgs Domino yaitu, sebagai berikut:
  • Langkah pertama, anda bisa langsung membuka aplikasi Higgs Domino yang ada di HP anda dan masuk ke emnu "Toko" untuk melakukan transaksi pembelian.
  • Setelah itu anda bisa langsung memilih jumlah chip ungu yang ingin dibeli, lalu atur metode pembayaran dengan DANA.
  • Kalau opsi tersebut tidak ada, maka anda perlu menghubungkan aplikasi DANA dengan Google Play Store.
  • Jika sudah, anda bisa lanjut ke pembayaran dengan menekan opsi "Bayar".
  • Tunggu beberapa saat sampai chip ungu tersebut masuk ke akun anda.
  • Selesai!

2. Cara Beli Chip Ungu di Higgs Domino Melalui Pulsa

Cara Beli Chip Ungu di DANA
Cara Beli Chip Ungu di Higgs Domino Melalui Pulsa
Selain cara beli chip ungu di DANA, pembelian chip Higgs Domino yang paling mudah untuk dilakukan adalah melakukan pembelian dengan metode pembayaran pulsa operator.

Kalau ingin mencoba cara beli chip ungu di Higgs Domino dengan pulsa, anda bisa mengikuti langkah-langkah dibawah ini yaitu sebagai berikut:
  • Pertama, anda bisa menjalankan game Higgs Domino Island yang sudah terinstall.
  • Berikutnya, Login dan ikuti perintah Login dengan memasukkan Username dan Kata Sandi, klik "Masuk".
  • Setelah itu anda bisa pergi ke menu Toko VIP yang ada di halaman utama.
  • Tulis nominal jumlah chip ungu dan harga akan ditampilan.
  • Silahkan pilih jumlah chip ungu yang ingin dibeli sesuai kemampuan pulsa yang dimiliki.
  • Pilih salah satu metode pembayaran dan tekan metode melalui "Pulsa Operator".
  • Silahkan ikuti setiap perintah pembayaran yang diberikan dengan benar (kalau berhasil, maka pihak agen akan langsung mengirimkan chip ungu sesuai jumlah yang anda beli.
  • Selamat mencoba.

Pastikan terlebih dulu pulsa yang anda miliki mencukupi untuk melakukan pembelian chip ungu Higgs Domino.

Kalau benar-benar pulsa yang anda miliki sudah melebihi harga dari chip ungu, maka anda bisa segera melakukan tahapan yang sudah kami bagikan diatas dengan benar.


Akhir Kata

Itulah pembahasan seputar cara beli chip ungu di DANA yang dapat kami bagikan dan bisa anda coba terapkan.

Bagi anda yang ingin melakukan pembelian chip ungu baik di aplikasi Higgs Domino maupun Mitra Resmi CodaShop, anda bisa mengikuti tahapan yang kami sediakan.

Semoga dengan adanya pembahasan dan tutorial diatas dapat membantu anda untuk memperoleh chip ungu dengan mudah.

Anda bisa menerapkan cara beli chip ungu Higgs Domino diatas menggunakan saldo dompet digital yang dimiliki. Sekian dan semoga bermanfaat.

Ikuti terus info dan tutorial menarik lainnya yang ada di situs cara1001.com ini ya.

Posting Komentar