Cara Jual Pulsa Lewat HP Android Tanpa Aplikasi & Dengan Aplikasi 2024

Daftar Isi
Cara Jual Pulsa Lewat HP Android
Cara jual pulsa lewat HP Android tanpa aplikasi & dengan aplikasi
 dapat anda lakukan dengan mudah, namun bagi yang belum mengetahui informasi ini silahkan simak artikel ini sampai selesai.

Berjualan pulsa dengan menggunakan HP Android adalah salah satu bukti dari kemajuan teknologi sekarang ini.

Bahkan para penjual pulsa juga bisa terus melakukan transaksi dimanapun dan kapanpun untuk para pembeli.

Apalagi dizaman yang sekarang ini setiap orang membutuhkan pulsa untuk berbagai macam kebutuhan, seperti pulsa digunakan untuk membeli paket data, mengirim SMS atau untuk menelpon.

Oleh karena itu dapat dikatakan bahwa bisnis atau usaha berjualan pulsa adalah salah satu opsi yang paling tepat.

Bahkan untuk modal memulai berjualan pulsa tidak begitu besar, untuk berjualan pulsa juga bisa anda mulai tanpa memiliki tempat atau toko, cukup dengan memanfaatkan HP saja.

Jika anda ingin berjualan pulsa melalui HP Android, maka anda harus memiliki HP Android, HP anda memiliki sinyal internet, memiliki modal minimal Rp. 100.000.

Dan hal terpenting untuk berjualan pulsa ini agar tetap berjalan lancar anda harus memiliki kemauan dan tekad yang kuat agar tidak putus ditengah jalan.

Cara Jual Pulsa Lewat HP Android Tanpa Aplikasi & Dengan Aplikasi

Sekarang ini sudah banyak juga aplikasi-aplikasi yang bisa anda manfaatkan untuk menjual pulsa, untuk lebih jelasnya silahkan anda simak di bawah ini untuk cara jual pulsa lewat HP Android tanpa aplikasi & dengan aplikasi.

1. Melalui Aplikasi DANA

Cara Jual Pulsa Lewat HP Android
Cara Jual Pulsa Lewat HP Android melalui Aplikasi DANA
Yang pertama kami akan menjelaskan langkah-langkah cara jual pulsa lewat HP Android dengan melalui aplikasi DANA yaitu sebagai berikut:
  • Langkah pertama silahkan anda membuka aplikasi DANA di HP Android anda (Download Aplikasi DANA untuk Android).
  • Kemudian di halaman utama, silahkan anda pilih "Pulsa dan Internet".
  • Setelah itu silahkan anda memasukkan nomor HP pada kolom yang sudah tersedia.
  • Anda jangan lupa juga pilih nominal pulsa yang akan dibeli.
  • Langkah berikutnya silahkan anda mengklik "Bayar Sekarang".
  • Lalu silahkan anda tunggu prosesnya sampai ada tulisan berhasil.
  • Jika berhasil, maka pulsa akan secara otomatis masuk ke pembeli anda.
  • Selesai.

2. Melalui Aplikasi Agen Pulsa Termurah

Cara Jual Pulsa Lewat HP Android
Cara Jual Pulsa Lewat HP Android melalui Aplikasi Agen Pulsa Termurah
Yang kedua kami akan menjelaskan langkah-langkah cara jual pulsa lewat HP Android dengan melalui aplikasi Agen Pulsa Termurah yaitu sebagai berikut:
  • Terlebih dahulu silahkan anda menginstall aplikasi Agen Pulsa Termurah di HP Android anda (Download Aplikasi Agen Pulsa Termurah untuk Android).
  • Setelah itu silahkan anda mengklik "Mendaftar".
  • Langkah selanjutnya silahkan anda mengklik "Setuju Layanan"
  • Kemudian silahkan anda mengisi Data Pendaftaran, kemudian silahkan anda mengklik "Mendaftar"
  • Anda pastikan semua data yang anda isi benar. Selain itu, dan anda pastikan juga Email yang anda daftarkan tersebut aktif dan bisa dibuka.
  • Karena apabila Email yang anda masukkan salah, maka anda tidak akan menerima kode OTP karena Agen Pulsa Termurah mengiriman kode OTP melalui Email.
  • Langkah berikutnya silahkan anda memasukkan kode OTP yang anda terima melalui Email.
  • Setelah itu silahkan anda mengklik "Setuju".
  • Lalu silahkan anda mengklik "Pulsa".
  • Kemudian silahkan anda memasukkan nomor HP dan nominal pulsa yang dibeli.
  • Silahkan anda lanjutkan dengan klik "Beli Sekarang".
  • Selesai.

3. Cara Jual Pulsa Lewat HP Android Tanpa Aplikasi

Cara Jual Pulsa Lewat HP Android
Cara Jual Pulsa Lewat HP Android Tanpa Aplikasi
Terakhir kami akan menjelaskan cara menjual pulsa melalui Android tanpa aplikasi, maksudnya adalah untuk cara jualan pulsa secara online, namun pendaftaran dilakukan secara offline di counter terdekat.

Anda bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini untuk cara jual pulsa lewat HP Android tanpa aplikasi yaitu sebagai berikut:
  • Pertama-tama silahkan anda mengunjungi counter pulsa di daerah anda.
  • Jika sudah sampai counter silahkan anda tanyakan cara menjadi agen pulsa.
  • Maka selanjutnya petugas akan menjelaskan anda, dan petugas akan mendaftarkan anda.
  • Berikutnya silahkan anda melakukan pengisian saldo pulsa.
  • Jika saldo pulsa sudah masuk, maka anda sudah bisa jualan pulsa.
  • Selesai.

Cara menjual pulsa melalui HP Android tidak membutuhkan modal besar karena semua transaksi dilakukan virtual.

Dengan anda memiliki modal uang sebesar 100 ribu rupiah saja sudah bisa berjualan pulsa secara online.

Akan tetapi, selain itu anda harus menyiapkan modal tambahan untuk membeli kuota internet agar proses transaksi berjalan lancar.

Karena jika anda ingin dalam berjualan pulsa mengalami peningkatan, maka anda bisa menambah jumlah modal menjadi lebih besar.

Hal ini bertujuan agar keuntungan yang diperoleh juga semakin besar sehingga prospek ke depannya juga lebih menjanjikan.

Untuk berjualan pulsa melalui aplikasi, seperti yang sudah kami jelaskan di atas bahwa anda harus memiliki aplikasinya atau sudah mendownload aplikasinya di Android.

Kemudian anda melakukan daftar diri anda di server, lalu anda depositkan DANA sebagai modal awal untuk transaksi pulsa.

Sebenarnya tidak hanya pulsa saja yang bisa anda jual, akan tetapi anda juga bisa menjual yang lainnya seperti token listrik, voucher game, BPJS kesehatan, PDAM, pembayaran angsuran, dan lainnya.

Keuntungan Menjual Pulsa

Pulsa adalah suatu kebutuhan pokok yang sering dicari setiap orang, dengan demikian usaha dengan menjual pulsa ini sangat menjanjikan.

Dan di bawah ini adalah beberapa keuntungan yang bisa anda nikmati jika menjual pulsa yaitu sebagai berikut:
  • Menjual pulsa termasuk usaha yang tidak ribet dan mudah.
  • Menjual pulsa juga dapat dikatakan simple karena tidak perlu menghitung persediaan satu persatu.
  • Menjual pulsa termasuk ekonomis tidak membutuhkan biaya operasional.
  • Menjual pulsa tidak mengeluarkan modal yang besar.
  • Menjual pulsa tidak perlu memiliki keahlian khusus.

Dengan anda sudah mengetahui keuntungan dari jualan pulsa, maka anda bisa mencoba melakukannya sebagai usaha sampingan atau sebagai penghasilan tambahan.

Bagi anda yang ingin mencoba menjual pulsa, anda bisa menyimak panduan di atas untuk cara jual pulsa lewat HP Android.

Akhir Kata

Itulah seluruh isi dari penjelasan artikel kali ini yang menjelaskan mengenai cara jual pulsa lewat HP Android tanpa aplikasi & dengan aplikasi, dan bagi anda yang ingin memulai jualan pulsa, semoga berjalan lancar, selamat mencoba.

Berjualan pulsa adalah salah satu usaha yang simple dan mudah dilakukan, bahkan tidak mengeluarkan modal yang banyak.

Terimakasih sudah berkunjung di artikel kami dan membaca isi dari pembahasan artikel ini sampai selesai, semoga pembahasan artikel ini dapat memberikan manfaat untuk anda.

Posting Komentar