Cara Hapus Kontak di Telegram 2024

Cara Hapus Kontak di Telegram
Cara hapus kontak di Telegram
memang dapat dilakukan, dilansir dari buku Pengajaran Berbasis Teknologi Digital Sandriana Juliana Nendissa.

Telegram termasuk ke dalam aplikasi messenger berbasis cloud untuk Smartphone dan laptop yang dimana memfokuskan pada keamanan serta kecepatan.

Dikarenakan Telegram memang sudah menjadi aplikasi pesan yang mempunyai banyak pengguna, pasalnya para pengguna dapat melakukan aktivitas kirim dan terima pesan.

Kalau sudah menyimpan nomor kontak, oleh sebab itu aplikasi Telegram secara otomatis akan menambahkan nomor tersebut sebagai teman.

Nah, pada artikel kali ini kami akan membagikan cara hapus kontak di Telegram dan langsung saja simak ulasannya sebagai berikut.


1. Cara Hapus Kontak di Telegram Untuk Pengguna Android

Cara Hapus Kontak di Telegram
Cara Hapus Kontak di Telegram Untuk Pengguna Android
Sama halnya dengan aplikasi pesan pada umumnya, Telegram secara otomatis sudah tersinkronisasi menggunakan kontak Handphone dalam soal penambahan kontak teman.

Akan tetapi hal seperti ini yang terkadang membuat sebagian penggunanya ingin tahu cara menghapus nomor kontak di Telegram, dikarenakan jumlah kontak yang makin menumpuk.

Untuk para pengguna Smartphone Android bisa menyimak tutorial cara menghapus nomor kontak di aplikasi Telegram selanjutnya.

Cara hapus kontak di Telegram untuk pengguna Android yaitu sebagai berikut:
  • Buka aplikasi Telegram terlebih dahulu yang ada di Smartphone Android anda.
  • Kemudian pilih tanda garis tiga yang ada di pojok kiri atas.
  • Lalu pilih opsi menu Contacts.
  • Jika sudah, nanti anda klik nama kontak yang hendak dihapus.
  • Setelah itu, nanti anda akan masuk ke dalam kolom chat.
  • Sehingga anda tinggal mengklik Profil Kontak tersebut.
  • Nanti anda tinggal memilih opsi menu dengan tanda tiga titik yang ada dipojok kanan atas.
  • Silahkan klik Delete Contact.
  • Maka akan segera muncul jendela pop ip Delete dan silahkan klik Delete sekali lagi.
  • Kalau sudah itu artinya kontak barusan sudah terhapus secara permanen.


2. Cara Hapus Kontak di Telegram Untuk Pengguna iOS

Cara Hapus Kontak di Telegram
Cara Hapus Kontak di Telegram Untuk Pengguna iOS
Jika anda adalah pengguna dari iOS, maka tutorial kali ini sangat cocok untuk digunakan dan langsung saja simak dibawah ini.

Cara hapus kontak di Telegram untuk pengguna iOS yaitu sebagai berikut:
  • Pertama-tama buka aplikasi Telegram yang ada di ponsel anda.
  • Jika sudah silahkan klik menu Contacts tersebut.
  • Sehingga akan langsung terbuka seluruh kontak lengkap bersama nama, status terakhir aktif dan jumlah kontak yang ada.
  • Kemudian anda pilih opsi kontak yang hendak dihapus.
  • Setelah itu anda klik kontak tersebut hinggal menampilkan kolom chat.
  • Nanti anda tinggal mengklik nama pengguna tersebut untuk bisa melihatnya secara detail.
  • Lalu dilanjutkan dengan mengklik pilihan Edit dikanan atas.
  • Kalau sudah selesai, tinggal pilih opsi Delete Contacts.
  • Maka akan segera muncul konfirmasi penghapusan kontak yang ada dibagian bawah dengan cara mengklik Delete Contact.


3. Cara Hapus Kontak di Telegram Melalui PC/Laptop

Cara Hapus Kontak di Telegram
Cara Hapus Kontak di Telegram Melalui PC/Laptop
Untuk cara satu ini berbeda dengan cara sebelumnya, yang dimana tidak ada butuhkan melalui PC/Laptop dengan Telegram Web.

Cara hapus kontak di Telegram yaitu sebagai berikut:
  • Buka browser Telegram terlebih dahulu yang ada di PC atau laptop pada halaman web.telegram.org atau bisa langsung mengunjungi melalui link berikut ini (https://web.telegram.org./#/login).
  • Kemudian anda login ke dalam akun Telegram.
  • Sehingga anda tinggal masukkan nomor Handphone yang diinginkan.
  • Maka pihak Telegram akan langsung mengirimkan kode konfirmasi melalui SMS.
  • Lalu bukalah SMS dan copy 5 digit kode konfirmasi yang sudah dikirim.
  • Nanti halaman akun Telegram akan langsung terbuka.
  • Selanjutnya pilih menu dengan tanda 3 garis yang ada dikanan atas.
  • Jika sudah silahkan klik pilihan Contacts hingga muncul seluruh kontak yang ada di akun Telegram anda.
  • Setelah itu pilih kontak yang ingin dihapus,
  • Silahkan klik kontak tersebut dan klik Delete yang dikanan atas.
  • Maka pihak Telegram akan langsung menghapus kontak secara permanen didaftar kontak anda.
Informasi tambahan, jika anda melakukan cara ini maka kontak tersebut akan langsung hilang secara permanen kalau membutuhkannya anda tinggal melakukannya secara manual.


4. Cara Hapus Kontak di Telegram Secara Bersamaan

Cara Hapus Kontak di Telegram
Cara Hapus Kontak di Telegram Secara Bersamaan
Cara hapus kontak di Telegram secara bersamaan yaitu sebagai berikut:
  • Untuk langkah pertama silahkan buka Telegram Web yang di laman web.telegram.org atau melalui link berikut ini (httрѕ://wеb.tеlеgrаm.оrg).
  • Kemudian anda login di Telegram Web diatas, setelah itu ketik nomor yang sudah terdaftar di Telegram dan tekan Next.
  • Namun pastikan nama akun anda dan masukkan nomor aplikasi Telegram yang ingin dihapus, kemudian masukkan nomor HP yang sudah terdaftar di Telegram lalu klik Next
  • Pada tahap selanjutnya anda tinggal memasukkan kode yang sudah dikirimkan oleh pihak Telegram.
  • Lalu dilanjutkan dengan memilih opsi Contacts dan buka menu Contact.
  • Jika sudah maka anda tinggal pilih menu edit untuk bisa menandai kontak yang akan dihapus.
  • Kalau semuanya sudah selesai menandai kontak yang akan dihapus, maka anda tinggal menekan tombol Delete yang ada di ujung kanan atas tampilan web. Sehingga semua kontak Telegram yang sudah ditandai akan langsung terhapus secara bersamaan.


Akhir Kata

Itulah seluruh isi artikel kita kali ini mengenai cara hapus kontak di Telegram yang telah kami sampaikan diatas untuk anda gunakan.

Silahkan anda pilih salah satu yang menurutnya sangatlah cocok untuk anda gunakan, akan tetapi jika ingin berhasil simak baik-baik setiap langkah-langkah yang kami berikan dengan cermat.

Semoga informasi yang kami berikan sangatlah bermanfaat untuk anda pakai dan jangan sampai lupa bagikan link artikel ini ke sosial media anda.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel