Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering 2024

Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering
Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering
- Termasuk salah satu aplikasi jejaring sosial berbasiskan video pendek yang dipergunakan banyak orang sekarang ini.

Pasalnya TikTok sudah menghadirkan dengan berbagai macam lagu yang bisa membuat video menjadi lebih menyenangkan, akan tetapi terkadang sebagian dari anda mungkin ingin menyimpan lagu.

Dimana tidak ditemukan pada TikTok, entah untuk didengarkan sendiri ataupun menjadi sebuah nada dering ketika memperoleh pesan ataupun telepon.

Walaupun sebetulnya lagu-lagu dari aplikasi TikTok bisa dimanfaatkan juga untuk menjadi nada dering di aplikasi WhatsApp seperti halnya buat chat, call sampai video call dari keluarga ataupun orang lain.

Lantas, gimana cara download sound TikTok jadi nada dering?Oleh sebab itu, pada kesempatan kali ini kami akan membagikan informasi ini untuk anda dan simak ulasan sebagai berikut.


Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering



1. Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering

Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering
Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering
Berikut cara download sound TikTok jadi nada dering:
  • Pertama-tama yang harus dilakukan yakni buka aplikasi TikTok, silahkan anda login akun TikTok.
  • Jika sudah selesai, di halaman utama langsung anda cari video yang lagunya ingin di jadikan nada dering.
  • Setelah itu, selanjutnya anda tekan tombol Share berlambangkan panah ke samping kanan lalu anda tinggal memilih opsi Copy Link.
  • Apa bila sudah selesai, silahkan anda kunjungi melalui link berikut (https://ssstik.io/download-tiktok-mp3).
  • Lalu anda tinggal memasukkan link yang sudah di salin pada kolom yang telah di sediakan, kemudian anda lanjutkan dengan menekan tombol Download.
  • Selanjutnya anda pilih opsi tombol Download MP3, supaya hanya lagu dari aplikasi TikTok yang di download.
  • Apa bila lagu dari aplikasi TikTok berhasil tersimpan di ponsel anda, sehingga anda bisa melakukan setiap langkah-langkah selanjutnya untuk bisa menyematkan menjadi ringtone WhatsApp.


2. Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering WhatsApp

Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering
Cara Download Sound TikTok Jadi Nada Dering WhatsApp
Jika anda sudah mengunduh sound TikTok yang anda inginkan, setelah itu selanjutnya anda bisa ubah sound TikTok yang anda download ke nada dering WhatsApp.

Berikut cara download sound TikTok jadi nada dering WhatsApp:
  • Pertama-tama yang harus dilakukan yakni buka aplikasi WhatsApp di ponsel anda.
  • Setelah itu, dihalaman utama aplikasi silahkan anda pilih opsi menu Options berikan tiga titik.
  • Jika sudah selesai, anda tinggal tekan menu Settings dengan cara melanjutkan pilih menu Notifications.
  • Selanjutnya anda pilih opsi Notification Tone atau Ringtone di bagian Messages Groups dan calls.
  • Apa bila sudah, silahkan anda pilih opsi Sound & Vibration itupun tergantung handphone anda punya.
  • Silahkan anda pilih opsi audio TikTok yang sudah di download barusan, jika sudah sehingga anda bisa kembali ke dalam halaman utama WhatsApp.
  • Jika terdapat chat atau call masuk ke dalam WhatsApp, nantinya secara otomatis akan memakai audio dari aplikasi TikTok yang sudah di pilih.


Akhir Kata

Begitulah langkah-langkah yang harus anda lakukan, anda bisa membedakan pesan atau panggilan yang masuk ke dalam WhatsApp jika dibandingkan dengan aplikasi lainnya pada Handphone anda.

Pasalnya anda akan mempunyai nada dering yang berbeda, maka akan lebih mudah buat dikenali oleh anda entah itu pesan masuk atau call di WhatsApp.

Oleh sebab itu, tunggu apa lagi silahkan anda gunakan langkah-langkah di atas dengan cermat dan anda bisa mendapatkan update terbaru dari cara1001.

Itulah seluruh isi artikel kita kali ini mengenai cara download sound TikTok jadi nada dering. Sekian dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel