Cara Bayar Codashop Via DANA 2024

Cara Bayar Codashop Via DANA
Cara Bayar Codashop Via DANA - Dana adalah sebuah aplikasi dompet digital yang berguna untuk melakukan berbagai transaksi online dan sudah cukup populer di kalangan masyarakat Indonesia.

Beberapa transaksi yang bisa dilakukan melalui aplikasi DANA diantaranya pembayaran listrik baik prabayar ataupun pasca bayar, membeli pulsa dan kuota internet, pembelian item game online dan pembayaran lainnya.

Dengan menggunakan layanan yang tersedia di aplikasi DANA, maka Anda bisa membeli berbagai item game online, seperti diamond game Free Fire (FF).

Salah satu layanan yang bekerjasam dengan DANA dan melayani pembelian atau pembayaran item game online adalah Codashop.

Apa Itu Codashop?

Codashop sendiri adalah sebuah situs top up game online yang terpercaya dan menyediakan berbagai metode pembayaran untuk melakukan pembayaran pembelian item game.

Pembayaran yang dimaksud salah satunya adalah Anda bisa menggunakan DANA sebagai metode pembayaran pembelian diamond Free Fire.

Ada banyak keuntungan yang akan didapatkan bila Anda mebayar Codashop melalui aplikasi DANA, seperti bisa mendapatkan harga yang lebih murah bila dibandingkan dengan menggunakan metode pembayaran yang lain.

Untuk proses atau langkah pembayaran Codashop melalui DANA pun cukup mudah guys, Anda hanya perlu melakukan beberapa langkah saja.


Pastikan juga untuk mengisi saldo DANA terlebih dahulu, sebelum melakukan top up dilakukan, agar prosesnya berjalan lancar.

Karena jika saldo DANA tidak mencukupi, maka proses pembayaran Codashop tidak akan bisa dilakukan.

Nah, berikut ini kami bagikan cara bayar Codashop via DANA yang bisa dipelajari dan diterapkan.

Cara Bayar Codashop Via DANA

Cara Bayar Codashop Via DANA
Cara Bayar Codashop Via DANA
Sebagai pemain setia dari game online, pastinya Anda diharuskan untuk mengetahui bagaimana cara top up untuk pembelian item seperti Diamond dan lainnya.

Bila tidak, maka hal ini akan berpengaruh pada kelancaran dalam memainkan gamenya.

Mengingat diamond dalam game sangatlah dibutuhkan untuk, karena akan digunakan untuk mebeli berbagai item yang berfungsi untuk mempercepat proses permainan dan kemenangan pun akan lebih mudah untuk didapatkan.

Sedangkan cara bayar Codashop via DANA dengan mudah seperti berikut ini:
  1. Untuk langkah pertama, silahkan salin ID dari akun game Free Fire yang akan di top up diamondnya.
  2. Selanjutnya buka salah satu aplikasi browser yang ada di HP Anda lalu masuk ke situs melalui link berikut ini (codashop.com).
  3. Kemudian pilih Free Fire lalu isilah nomor ID, nominal top up dan metode pembayarannya DANA.
  4. Setelah itu, tap Beli Sekarang lalu klik tombol Konfirm.
  5. Lalu klik Lanjut dan masukkan nomor ponsel yang terhubung di akun DANA Anda kemudian klik Lanjutkan.
  6. Lanjutkan langkah dengan memasukkan pin akun DANA Anda kemudian klik tombol Bayar.
  7. Selesai dan sekarang Anda bisa langsung membuka game Free Fire kemudian cek apakah diamondnya sudah masuk atau belum ke dalam akun game.


Akhir Kata

Demikian cara yang bisa diterapkan, bila ingin membayar atau top up diamond game melalui aplikasi DANA.

Prosesnya memang mudah, namun harus tetap dilakukan dengan teliti guys, terutama saat menuliskan ID akun game Free Fire.

Jika tidak, maka proses top up yang dilakukan akan error atau gagal dan Anda harus mengulangi langkahnya dari awal.

Itulah seluruh isi artikel kami kali ini mengenai cara bayar Codashop via DANA. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel