Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 7

Xiaomi Redmi 7
Xiaomi Redmi 7 harga dan spesifikasi 2020 - Smartphone telah menjadi kebutuhan penting saat ini.

Tidak salah apabila banyak pabrikan yang berlomba-lomba menciptakan smartphone yang canggih dengan fitur lengkap yang akan memudahkan penggunanya dalam beraktivitas.

Salah satu yang getol mengeluarkan smartphone canggih tersebut adalah Xiaomi yang baru-baru ini merilis produk baru yaitu Redmi 7.

Seri Redmi ini telah menjadi incaran para pemburu smartphone murah dengan spesifikasi yang lumayan. Jika diperhatikan sejak peluncuran perdananya,


Pembahasan Xiaomi Redmi 7

Redmi versi ini memang telah memenuhi syarat sebagai smartphone dengan harga terjangkau dengan fitur canggih hingga desainnya yang eksklusif.

Dilengkapi beberapa keunggulan, produk ini memang layak untuk diperebutkan.

Pasar smartphone di Indonesia sejatinya bisa digambarkan layaknya sebuah piramida.

Dari piramida tersebut, segmen pasar paling bawah adalah bagian yang dikenal dengan kelas low-end yang jumlahnya cukup besar.

Kehadiran Redmi7 pun menyasar kelas ini dengan harapan dapat memberikan smartphone harga terjangkau dengan fitur yang canggih.

Bagaimana sebenarnya gambaran Redmi ini? Silahkan baca ulasannya di sini.


Xiaomi Redmi 7


A. Spesifikasi Xiaomi Redmi 7

Xiaomi Redmi 7
Spesifikasi Xiaomi Redmi 7


1. Dapur Pacu

Begitu diluncurkan yang jadi perhatian dari smartphone ini adalah penggunaan Chipset Snapdragon 632 besutan dari Qualcomm.

Dengan adanya prosesor octa core Kryo 250, produk ini diklaim dapat memberikan kinerja yang lebih besar yakni sebesar 40%.

Jenis Redmi ini juga telah dilengkapi dengan GPU Adreno 506 yang dapat menghasilkan grafis yang tajam.

Dengan harga yang berkisar di atas satu juta, penggunaan prosesor kelas atas ini tentu menjadi kemewahan tersendiri.

Oleh sebab itu, kehadirannya sejak awal telah dinantikan oleh para pecinta produk Redmi yang selalu memberikan kejutan.


2. Seri Warna yang Memikat

Smartphone Redmi 7 pada awal dirilis telah tampil dengan balutan warna gradasi yang menawan.

Warna gradasi ini terdiri dari Lunar Red, Comet Blue dan Eclipse Black.

Jenis Redmi terbaru ini juga menggunakan layar dengan resolusi 1520 x 720 pixel.

Lebih lengkap dengan adanya proteksi anti gores Gorilla Glass 5 dari Corning.

Anti gores ini yang membuat Redmi memiliki daya tahan kuat walau jatuh dari ketinggian.


3. Kamera Redmi 7

Smartphone dari berbagai pabrikan akan dilengkapi dengan fitur kamera yang beragam.

Demikian juga dengan Redmi terbaru ini yang menggunakan dual kamera dengan resolusi 12 MP dan 2 MP dan lengkap dengan LED Flash.

Adanya fitur artificial intelligence akan mampu menghasilkan gambar yang cukup presisi.

Untuk kamera depannya, Redmi 7 telah menggunakan kamera dengan resolusi 8 MP dengan sensor gerakan tangan.

Fitur canggih ini akan makin memudahkan bagi mereka yang suka berselfi ria diberbagai spot yang menarik.

Fasilitas kamera yang lumayan canggih ini, rasanya sayang jika dilewatkan.


4. Spesifikasi Lainnya

Spesifikasi lain dari Redmi terbaru yang harus diketahui adalah kapasitas baterainya yang mencapai 4.000mAh yang tergolong besar untuk smartphone dengan harga terjangkau.

Fitur lainnya seperti Radio FM, photo editor, document viewer dan jaringan wifie yang stabil semakin melengkapi keunggulan smartphone yang satu ini.


B. Harga Xiaomi Redmi 7

Xiaomi Redmi 7
Harga Xiaomi Redmi 7
Membicarakan spesifikasi fiturnya tidak lengkap apabila tidak menyinggung soal redmi 7 harga.

Smartphone ini mulai dijual dengan harga Rp. 1.600.000 dengan RAM 2 GB.

Sedangkan untuk RAM 3 GB harga Redmi ini dibandrol mulai dari Rp. 1.899.000 dengan penyimpanan internal 32 GB.


Akhir Kata

Untuk smartphone di kelasnya, Redmi 7 telah hadir sebagai ponsel terbaik dengan harga yang terjangkau.

Untuk aktivitas yang cenderung ringan seperti chatting, web browsing hingga social media, sepertinya produk ini cukup worth it.

Jadi, dengan spesifikasi fitur dan harga yang demikian, sepertinya smartphone ini harus dimiliki.

Ikuti terus info seputar redmi 7 pro, redmi 7 ram 3, redmi 7 harga bekas, redmi 7 ram 2, xiaomi redmi 7 pro, harga xiaomi redmi 7 ram 3gb dan xiaomi redmi 7 ram 4 di situs ini.

Itulah seluruh isi pembahasan kita kali ini mengenai spesifikasi dan harga Xiaomi Redmi 7 2020. Sekian dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel